Posts

Showing posts from January, 2023

SUKSES PARENTING ISLAM ERA MILENIAL ALA SALAF

Image
 SUKSES PARENTING ISLAM ERA MILENIAL ALA SALAF ๐Ÿง•๐Ÿป Ustadzah Maha Ba'agil Sesungguhnya kunci mendidik anak adalah dengan meninggalkan maksiat baru setelahnya mengajarkan kepada mereka untuk melakukan ketaatan. Ajarkan kepada anak-anak agar terhindar dari maksiat, biasakan mereka terdidik agar tidak bermaksiat kepada Allah, yakni tidak mendengar, melihat, melakukan sesuatu yang tidak disukai Allah, sebelum mengenalkan  tentang banyaknya ketaatan. Sebab terkadang orang tua banyak sekali melakukan ketaatan namun maksiat tetap saja jalan, inilah yang salah kaprah. Ibarat layang yang ingin terbang tinggi namun tak kuat, sehingga terus turun ke bumi. Sebagaimana salah seorang ulama yang dididik dan didoakan oleh sang ayah agar terhindar dari maksiat, ulama tersebut diajarkan untuk lebih dahulu menghindarkan diri dari kemaksiatan sampai dirinya sendiri benar-benar berada di titik sangat membenci kemaksiatan. Dan sejatinya beberapa kata diatas termasuk bagian dari tarbiyah, yang mana tarbi

MENJADI WANITA YANG ALLAH SWT CINTA

Image
 ๐ŸคMenjadi Wanita Yang Allah SWT Cinta  ๐Ÿง•๐Ÿป Bunyai Atina Balqis Izzah Iskandar, Lc.,MA Point materi :  1. Kunci menjadi wanita yang Allah cinta : TAQWA  2. Kalau Allah Azza Wajalla sudah cinta lalu apa ? Kita ini sebagai hamba Allah SWT mungkin ada yang ngerasa kita ini setiap hari di suruh shalat dan kewajiban yang dilakukan di dunia ini.  Sesungguhnya dalam perintah Allah SWT ada cinta kepada kita. Hubabah Ummu Salim berkata : Rahmatnya Allah salah satunya yang bisa kita rasakan yaitu ibadah. ibadah itu khusus untuk ummat Nabi Muhammad Saw banyak macamnya.  Allah SWT itu salah satunya yang tidak pernah meninggalkan kita. kita akan tenang ketika sedang berada dengan Allah SWT. Coba kita ikut apa yang Rasulullah Saw katakan. ketika ada masalah maka ambilah air wudhu dan shalat Sunnah 2 rakaat maka akan ada ketenangan dan solusi dari masalah yang kita hadapi.  Qur'an surah Al-Imran ayat 31  ู‚ُู„ْ ุงِู†ْ ูƒُู†ْุชُู…ْ ุชُุญِุจُّูˆْู†َ ุงู„ู„ّٰู‡َ ูَุงุชَّุจِุนُูˆْู†ِูŠْ ูŠُุญْุจِุจْูƒُู…ُ ุงู„ู„ّٰู‡ُ ูˆَูŠَุบْูِุฑْ ู„َูƒُ